Friday 14 February 2014

Obat Herbal Asam Urat Encok

Penyakit asam urat merupakan akibat dari konsumsi zat purin secara berlebihan. Purin diolah tubuh menjadi asam urat, tapi jika kadar asam urat berlebih, ginjal tidak mampu mengeluarkan sehingga kristal asam urat menumpuk di persendian. Akibatnya sendi terasa nyeri, bengkak dan meradang.

Asam urat adalah penyakit dari sisa metabolisme zat purin yang berasal dari sisa makanan yang kita konsumsi. Purin sendiri adalah zat yang terdapat dalam setiap bahan makanan yang berasal dari tubuh makhluk hidup. Dengan kata lain, dalam tubuh makhluk hidup terdapat zat purin ini, lalu karena kita memakan makhluk hidup tersebut, maka zat purin tersebut berpindah ke dalam tubuh kita. Berbagai sayuran dan buah-buahan juga terdapat purin. Purin juga dihasilkan dari hasil perusakan sel-sel tubuh yang terjadi secara normal atau karena penyakit tertentu. Biasanya asam urat menyerang pada usia lanjut, karena penumpukan bahan purin ini. [Lihat Wikipedia]

Asam Urat
Asam Urat

Gejala Penyakit Asam Urat



Berikut ini adalah beberapa gejala dari penyakit asam urat yang sering dialami oleh penderita diantaranya adalah :

1. Sendi terasa nyeri, ngilu, linu, kesemutan dan bahkan sampai membengkak dan berwarna kemerahan (meradang)
2. Biasanya pada persendian terasa nyeri saat pagi hari (baru bangun tidur) atau malam hari.
3. Terasa nyeri pada sendi terjadi berulang-ulang kali.
4. Yang diserang biasanya sendi jari kaki, jari tangan, dengkul, tumit, pergelangan tangan serta siku.
5. Pada kejadian kasus yang parah, persendian terasa sangat sakit saat akan bergerak.

Penyebab Asam Urat


Penyebab utama penyakit asam urat adalah terlalu banyak mengkosumsi zat purin. Selain itu juga ada beberapa makanan yang menjadi pantangan penderita asam urat diantaranya adalah :

- Jeroan: ginjal, limpa, babat, usus, hati, paru dan otak
- Seafood: udang, cumi-cumi, sotong, kerang, remis, tiram, kepiting, ikan teri, ikan sarden
- Ekstrak daging seperti abon dan dendeng
- Makanan yang sudah dikalengkan (contoh: kornet sapi, sarden)
- Daging kambing, daging sapi, daging kuda
- Bebek, angsa dan kalkun
- Kacang-kacangan: kacang kedelai (termasuk hasil olahan seperti tempe, tauco, oncom, susu kedelai), kacang tanah, kacang hijau, tauge, melinjo, emping
- Sayuran: kembang kol, bayam, asparagus, buncis, jamur kuping, daun singkong, daun pepaya, kangkung
- Keju, telur, krim, es krim, kaldu atau kuah daging yang kental
- Buah-buahan tertentu seperti durian, nanas dan air kelapa
- Makanan yang digoreng atau bersantan atau dimasak dengan menggunakan margarin/mentega
- Makanan kaya protein dan lemak

Obat Tradisional Asam Urat



Cara mengobati asam urat ada banyak cara salah satunya dengan menggunakan pengobatan alternatif, ada banyak sekali obat herbal asam urat seperti ace maxs, jelly gamat gold d atau tanaman obat yang ada disekitar kita bisa dimanfaatkan. Selain itu ada juga Obat herbal asam urat encok dari Pd sahara. Keterangan lebih jelas bisa dilihat pada gambar dibawah ini ;

Obat herbal asam urat
Obat Herbal Asam Urat Encok
Pemesanan Obat Herbal Asam Urat Encok bisa melalui kami dengan Harga @ Rp 95.000,- untuk pembelian Grosir tentu harga lebih murah. Contact kami di : 085707095094


0 comments:

Post a Comment

Biasakan diri untuk comment yang berkualitas, Comment yang tidak berkualitas langsung di Remove. Terima Kasih.